Diet Gizi Seimbang Puasa
- Menu gizi lengkap & bervariasi
- Pada saat sahur, berbuka, dan setelahnya
- Sesuai kebutuhan harian tubuh
Minum Yang Cukup saat Puasa
- Puasa -> hati-hati dehidrasi
- Dehidrasi ringan dapat terjadi: nyeri kepala, capai, sulit konsentrasi -> tidak membahayakan kesehatan, ketika buka bisa langsung minum -> minum harus cukup, bisa 8-12 gelas per hari
- Tubuh tidak bisa menyimpan air -> ginjal “menghemat” dengan menurunkan produksi urin
- Kehilangan air yang lain: melalui nafas, kulit, keringat (terutama pada saat udara panas)
Kapan sebaiknya kadar gula darah diperiksa?
- Sebelum sahur
- 2-4 jam kemudian
- Sebelum berbuka puasa
- 2-4 jam kemudian
Apabila KGD sudah diketahui, perubahan dosis bisa dilakukan
Perubahan dosis dan waktu penyuntikan harus seijin dokter
Bagaimana pengaturan makan selama berpuasa?
- Makan sahur 40% dari kebutuhan makan sehari
- Saat buka 50% dari kebutuhan makan sehari
- Sesudah shalat tarawih 10% dari kebutuhan makan sehari
- Minum 6-8 gelas saat berbuka sampai sahur
- Waktu sahur sedekat mungkin dengan saat imsak
Diet Saat Berpuasa
- Makanan yang berlebihan pada waktu berbuka puasa dan malam hari tidak dianjurkan
- Makanan yang mengandung karbohidrat dan lemak yang tinggi akan meningkatkan BB dan menyulitkan kontrol gula darah
Manfaat puasa pada bulan Ramadan hanya diperoleh orang yang juga menjaga makanannya dan ibadahnya
Kenali Tanda-tanda dehidrasi
1.Sangat haus
2.Kulit dan lidah terasa kering
3.Pikiran terganggu/mengantuk/sulit konsentrasi
Bila terdapat tanda-tanda tersebut segera berbuka puasa terutama minum
Kenali Tanda-tanda hiperglikemia
- Sering buang air kecil
- Amat haus
- Kelelahan
Segera berbuka puasa (minum air putih yang cukup) dan konsultasi dokter untuk perubahan dosis obat/insulin untuk hari berikutnya
Penyesuaian Olahraga
Sebagai panduan umum, penyandang DM yang boleh berolahraga adalah yang memiliki kadar glukosa darah stabil di bawah 250 mg/dl
Penyandang DM yang gemar melakukan olahraga sedang/berat sebaiknya melakukannya sesudah shalat tarawih
Manfaat Taraweh pada Diabetesi
1.
2.
3.