MAKANAN YANG AMAN PASKA LEBARAN PADA PENDERITA DIABETES MELITUS

APA ITU DIABETES MELITUS?

Penyakit kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula darah (glukosa) karena tubuh tidak mampu memproduksi cukup insulin atau tidak dapat menggunakan insulin secara efektif.

APA PENYEBAB DIABETES MELITUS?

Kondisi ini terjadi karena tubuh tidak dapat memproses gula dengan benar, yang disebabkan oleh kurangnya produksi insulin atau ketahanan tubuh terhadap insulin.

APA ITU INSULIN?

Insulin adalahhormon yang diproduksi oleh pankreas yang berperanpentingdalammengaturkadar gula darah.

Kadar TesLaboratorium Diagnosis Diabetes

JENIS JENIS DIABETES?

DM tipe 1

Destruksi sel beta pankreas, umumnya berhubungan dengan difisiensi insulin absolut.

DM tipe 2

Bervariasi, mulai dari dominan resistensi insulin disertai defisiensi insulin relatif sampai dominan defek sekresi insulin disertai resistensi insulin.

MAKANAN YANG AMAN BAGI PENDERITA DM

Makanan yang aman untuk penderita diabetes adalah makanan yang rendah indeks glikemik, tinggi serat, dan rendah lemak.

TIPS MEMILIH MAKANAN PASKA HARI RAYA

Perhatikan porsi makanan

Memilih jenis makanan yang tepat

Hindari makanan bersoda dan makanan dengan pemanis buatan.

Memilih mengatur waktu makan yang baik,

INGIN TETAP MAKAN TAPI AMAN?

Leave a Reply